Apa Pengertian Index Or No Index?

Yuk hidup dari karya, MENULIS SEKARANG↗️

Salam #MasBro #MbakBro

Apa Pengertian Index Or No Index?

Pada semua halaman website termasuk halaman kategori dan tags Anda diberikan pilihan, index atau no index.

  • Index : Maka halaman website Anda berpeluang tampil di halaman pencarian mesin pencari Google.
  • No Index : Anda melarang Google menampilkan halaman website tampil di halaman pencarian mesin pencari Google.

Untuk halaman-halaman penting yang memang dioptimasi tentu Anda harus memilih indeks. Untuk halaman lainnya yang dirasa tidak perlu masuk halaman pencarian Google Anda bisa memilih no index.

Pilihan index atau no index pada halaman kategori dan tags ini tergantung dari kebutuhan Anda. Coba jawab beberapa pertanyaan di bawah ini :

  • Apakah halaman kategori dan tags penting tampil di halaman pencarian Google?
  • Apakah Anda hanya ingin postingan post dan page saja yang tampil di halaman pencarian Google?

Dari dua pertanyaan di atas saja Anda sudah bisa mendapatkan jawabannya, jika jawaban pertama Anda juga menginginkan halaman kategori dan tags masuk halaman pencarian Google maka pilihannya adalah index.

Tapi jika jawabannya halaman kategori dan tags tidak perlu tampil di halaman Google maka pilihannya adalah no index.

Untuk pertanyaan ke dua jika Anda hanya fokus untuk mengoptimasi halaman post dan page maka pilihannya bisa no index halaman kategori dan tags.

Karena kalau Anda tetap meminta index kategori dan tags sedang Anda fokus optimasi di halaman post dan page, terkadang yang muncul di halaman pencarian Google adalah halaman kategorinya atau halaman tagsnya ini akan menyulitkan Anda.

Kita ambil satu contoh website

Contoh pada website marketplace, kebanyakan dari marketplace memilih mengoptimasi dari halaman kategori atau tags kenapa?

Alasannya karena mereka menjual berbagai macam produk, dan setiap hari produk-produk ini selalu update, terdapat postingan produk baru.

Kalau mereka mengoptimasi halaman produknya ini akan merepotkan mereka, karena bisa jadi setelah halaman produk tersebut masuk halaman satu Google ternyata produknya sudah habis.

Berbeda jika mereka mengoptimasi di halaman kategori atau tags, produk yang tampil di halaman kategori dan tags selalu produk-produk terbaru. Karena sistem dari kategor dan tags ini adalah menampilkan postingan terbaru di posisi teratas.

Dengan begini mereka tidak perlu takut produk yang mereka pasarkan stoknya kosong setelah web masuk halaman satu Google.

Contoh ke dua

Misal website Anda merupakan website dengan niche spesifik, dengan jumlah produk tidak banyak seperti jasa service ac misalnya.

Untuk website ini Anda bisa fokus mengoptimasi halaman page atau post nya saja yang dijadikan halaman penawaran, maka kategori dan tagsnya bisa di no index.

Saya harap penjelasannya dapat dimengerti ya.

Tanya dong?!!

Pertanyaan diatas adalah rangkaian dari rangkuman-grup-belajar-seo-2020

Suka baca tulisan tentang SEO?
Coba cari di website ini?
Kalo belum ada, silahkan daftar untuk menulis nya.
Mau tanya? klik kekitaan.com/mauNULIS

Seneng bisa berbagi.
Pasti bermanfaat.

Suka menulis?
Silahkan daftar untuk menulis tentang SEO.
Sama seperti di youtube #MasBro #MbakBro akan mendapatkan penghasilan dari views.
Mari #HIDUPdariKARYA
Mau tanya? klik
kekitaan.com/mauNULIS

Terimakasih
Pengalaman Penulis

panduanim.com/pertanyaan-seo/ dibuka pukul 20.00 WIB pada hari Minggu tanggal 24 Februari 2019

Kata kunci lain yang sering dicari
pengertian index or no index,
pengertian indexing, indexing database adalah, indexing rekam medis adalah, sebutkan prioritas riset keyword, jelaskan yang dimaksud dengan riset keyword, apa yang tujuan sintaks and pada mesin pencar, header no index, sebutkan proses riset keyword, Pengertian Index Or No Index,
seoIN, #JawabanAhli, SEO, website, backlink, pertanyaan SEO, jawaban SEO, tutorial SEO,

Comments

Leave a Reply