4 Cerita Wattpad Paling Sedih 2020

4 Cerita Wattpad Paling Sedih 2020

Sejak dirilis pada tahun 2006, Wattpad telah menjadi favorit banyak penulis untuk menulis berbagai macam cerita, dari cerita cinta, sedih, mengoceh, hingga fantasi.

Namun, bisa dibilang salah satu genre cerita yang paling dicari di Wattpad adalah kisah sedih yang mampu membuat pembacanya menangis bombay 7 hari 7 malam, geng. Yuk, langsung kepoin cerita apa saja buat kamu jadiin rekomendasi.

Bahkan, banyak diantaranya sudah diterbitkan dalam bentuk novel. Hmm.. Makin penasaran, kan? Cup, cup, jangan nangis dulu, ini dia daftarnya untuk kamu!

4 Cerita Wattpad Paling Sedih 2020

1. Moccaccino

Mengisahkan tentang kehidupan cinta Mocha dari sudut pandang orang pertama, cerita Wattpad yang satu ini berhasil membuat emosi pembacanya terombang-ambing dengan alur yang penuh kejutan dan penuh dengan ketidakmulusan.

Cinta Mocha untuk Alfa, teman satu sekolahnya, harus bertepuk sebelah tangan. Di sisi lain, Elang, kakak laki-laki Alfa, malah menyukai Mocha setelah pertemuan pertama mereka di sebuah kafe.

Mochaccino ditulis oleh Srizqya, seorang penulis Wattpad yang cukup dikenal karena cerita-ceritanya cukup menguras dan penuh liku. 

2. Serendipity

Serendipity mengikuti perjalanan hubungan Arkan dan Rani semenjak keduanya masih sepasang kekasih hingga harus berpisah dan berakhir di kelas yang sama, tanpa pernah saling bertegur sapa.

Cerita ini ditulis oleh Erisca Febriani, penulis muda berbakat yang juga menulis novel Dear Nathan yang sudah diangkat ke layar lebar. Seperti Dear Nathan, novel Serendipity sudah tersedia di toko buku dan berbagai online shop, geng.

Cerita ini ditulis oleh Erisca Febriani , penulis muda berbakat.

Baca juga: 3 Langkah Menggunakan Wattpad Untuk Pemula

3. Bunga Sakura

Cerita yang ditulis oleh Christa Bella ini sudah diterbitkan sebagai novel yang bisa kamu beli secara online maupun offline , geng.

4. Aluna

Lewat Aluna , sang penulis, Shineeminka , mengajak pembacanya untuk terhanyut dalam kisah Wattpad sedih yang merupakan lanjutan dari cerita “Aliandra”.

Kalian boleh baca dan menghayati, tapi jangan sesekali sedih ya, karena dunia ini masih butuh kamu untuk tersenyum. Kuep…

Selamat membaca dan jumpa lagi di artikel lalin berikutnya!

Suka menulis?

Mau menghasilkan dari tulisan mu?
Yuk mulai #hidupdariKARYA
tulisIN apa aja?

pasangIN iklanmu disini!

GRATIS iklan pertama.
Bonus review produk untuk 27 pengiklan pertama.

Terimakasih
Canva.com dibuka pukul 06.21 WIB pada hari Kamis tanggal 17 Desember 2020


Terbit

dalam

oleh

Comments

Tinggalkan Balasan

https://strokestudiosng.com/pkv/ https://strokestudiosng.com/bdq/ https://strokestudiosng.com/dmq/ https://coriancastle.com/pkv/ https://coriancastle.com/bdq/ https://coriancastle.com/dmq/ https://xenangthaongoc.com.vn/pkv/ https://xenangthaongoc.com.vn/bdq/ https://xenangthaongoc.com.vn/dmq/ https://raselchowdhury.com/pkv/ https://raselchowdhury.com/bdq/ https://raselchowdhury.com/dmq/ https://www.cnnickel.com/pkv/ https://www.cnnickel.com/bdq/ https://www.cnnickel.com/dmq/ https://seputarusaha.biz.id/pkv/ https://seputarusaha.biz.id/bdq/ https://seputarusaha.biz.id/dmq/ https://ppimcensis.or.id/pkv/ https://ppimcensis.or.id/bdq/ https://ppimcensis.or.id/dmq/ https://www.bluesunpv.com/pkv/ https://www.bluesunpv.com/bdq/ https://bluesunpv.com/dmq/