Apa kata-kata bijak Erisca Febriani kesukaanmu?
Salam #MasBro #MbakBro
Siapa sih yang ga kenal Erisca Febriani?
Penulis dari Indonesia.
#MasBro Erisca Febriani punya banyak kata-kata bijak nih. Bahasanya kita sesuaiin sama bahasa kekitaan ya.
Kata-Kata Bijak Erisca Febriani
- Ada banyak kata yang ingin dirajut, tapi tak tersampaikan. Ada kisah-kisah yang ingin dibagi. Ada rindu yang ingin disalurkan. Namun, semua itu hanya bisa diwujudkan dalam bisikan semu di udara.
- Ayah nggak butuh kamu dapat nilai besar, cukup jadi Rani yang bisa buat orang-orang tersenyum. Itu udah buat Ayah bangga.
- Belajarlah menjadi orang yang keras kepala. Jangan pernah mau ditindas atau dihina orang lain.
- Cowok juga butuh di kasih kepastian, jangan Cuma di kasih harapan tapi ujung-ujungnya di jatuhin.
- Dalam hidup, Tuhan ngasih banyak kebetulan. Dan kebetulan itu sebenarnya adalah cara ngebimbing kita dalam takdir.
- Gadis itu adalah bunga, tapi dia juga adalah hujan. Terkadang dia adalah siang yang cantik, tapi juga malam yang menyimpan kesedihan.
- Hidup ini bersinambungan. Mungkin juga masalah yang terjadi sekarang itu ada kaitannya dengan hal-hal lain yang sebenarnya nggak lo ketahui.
Hidup ini seperti roda pedati, kadang di atas, kadang di bawah.
- Hiduplah seperti bunga dandelion. Dandelion tidak secantik mawar, tidak seindah lili, tidak seabadi edelweis. Dandelion tidak memiliki mahkota yang membuatnya tampak menarik. Dandelion juga tidak sewangi melati. Tapi dandelion adalah bunga paling kuat. Dia tetap bisa tumbuh di antara rerumputan liar, di celah batu. Dandelion terlihat rapuh, tapi begitu kuat, begitu indah, begitu berani. Berani menentang sang angin, terbang tinggi, begitu tinggi menjelajah angkasa sampai akhirnya tiba di suatu tempat untuk dapat tumbuh membentuk kehidupan baru.
- Hiduplah seperti dandelion. Dandelion tidak secantik mawar, tidak seindah lili, tidak seabadi edelweiss. Dandelion tidak memiliki mahkota yang membuatnya tampak menarik. Tapi dandelion adalah bunga paling kuat. Dia tetap bisa tumbuh diantara rerumputan liar, di celah batu. Dandelion terlihat rapuh, tapi begitu kuat, begitu indah, begitu berani.
Baca Juga
27++ Kata-Kata Bijak Mario Teguh
Jerome Polin, Anak Bangsa Yang Masuk Forbes 30 Under 30 - Kadang hatimu akan terasa sakit, kadang senyummu akan hilang, kadang semangatmu bisa patah dan dunia seolah hancur tanpa peringatan.
- Kadang rasa bosan bisa muncul kapan saja, kalau kamu merasa bosan, itu wajar. Tapi, kamu harus tahu, di dunia yang bisa melindungimu hanya ‘keluargamu’. Kamu mungkin nggak sadar, pada akhirnya setelah kamu merasa lelah untuk mencari kesenangan.
- Kalo seseorang ngebenci lo, bagaimanapun cara lo pengin terlihat baik, semua pasti bakal kelihatan salah dimatanya.
- Kamu udah dewasa, tau mana yang penting bagi diri kamu sendiri.
- Kenapa orang besar tetap percaya diri? Karena nggak pernah ada dalam sebuah cerita seekor singa berhenti ngelangkah cuma karena takut di hadapan banyak anak anjing.
- Konsep dualitas; Tuhan menimpakan kesedihan, dan setelahnya dibalas dengan kebahagiaan.
- Lingkungan itu pondasi yang berpengaruh besar untuk membentuk pribadi seseorang.
- Pengkhianatan itu ibarat lumut yang tumbuh di sela-sela bebatuan, menyelusup dan tumbuh, lalu secara perlahan, menghancurkan.
- Perempuan itu kayak kaca, kalau retak ya bakalan retak seumur hidup dan nggak bakal bisa balik kayak semula. Gimana pun caranya.
- Seharusnya, kita hidup kayak awan. Dari awan berubah jadi titik hujan, luruh ke sungai, mengalir ke laut dan kembali jadi awan.
- Seseorang yang ngehabisin sedetik dalam hidupnya untuk cemberut dan marah-marah adalah orang yang ga bersyukur dan ngehargai hidup.
- Tidak peduli seberapa hancurnya dirimu sekarang, kamu punya kesempatan untuk mengembalikan kekuatanmu lagi.
- Uang memang segalanya, tapi uang kadang bisa membutakan seseorang.
- Yang terpenting dalam hidup itu adalah bagaimana cara kamu menghargai orang lain, menyebarkan kebahagiaan untuk orang-orang sekitar kamu.
Apa kata bijak yang kau sukai?
Udah pernah cari ulasannya ga?
Coba cari di website ini?
Kalo belum ada, silahkan daftar disini.
Mau tanya? klik kekitaan.com/mauNULIS
Wuhuiii.
Akhirnya selesai juga ya.
Masih ada kata-kata bijak Erisca Febriani yang belum masuk ya?
Silahkan komen diatas ya.
Seneng bisa berbagi.
Pasti bermanfaat.
Sumber Tulisan
jagokata.com dibuka pukul 08.18 WIB pada hari Senin tanggal 14 Desember 2020
Kata kunci lain yang sering dicari …
Erisca Febriani, Penulis dari Indonesia,
Kata-Kata Bijak Erisca Febriani, quote serendipity, quotes langit, quotes serendipity wattpad, quotes serendipity movie, kata-kata dear nathan, caption tentang gedung, quotes awan, kata-kata pramoedya ananta toer,
Kata-Kata Bijak Erisca Febriani, kata-kata erisca febriani tentang hidup, kata-kata erisca febriani tentang kepribadian, kata-kata erisca febriani tentang kehidupan, kata kata erisca febriani tentang pengkhianat, kata-kata erisca febriani tentang rindu, kata kata erisca febriani tentang kepastian, kata kata erisca febriani tentang harapan, quotes erisca febriani menghargai, kata-kata bijak erisca febriani tentang bersyukur,
Tinggalkan Balasan
Anda harus masuk untuk berkomentar.