Cara Optimasi Sekarang ini adalah panduan sederhana untuk memaksimalkan konten di musikIN & kekitaan khususnya dari sisi SEO. Kau pun bisa terapin di kontenmu sendiri.
Salam #MasBro #MbakBro
Panduan ini kita buat se praktis mungkin, agar mudah dipahami penulis pemula dan pemula SEO.
Kita akan bahas optimasi dari sisi:
- Judul;
- Isi;
- Meta Deskripsi.
Mari kita mulai dari optimasi judul dulu:
1. Judul
A. Angka
Before | After |
---|---|
Berapa Daftar Gaji Karyawan PT PELNI? | 114+ Daftar Gaji Karyawan PT PELNI 2025? ++ Tunjangan |
Berapa Daftar Gaji Kerja di Kapal Tongkang? | 10++ Daftar Gaji Kerja di Kapal Tongkang 2025 |
B. Power Words
C. Waktu
D. Details
Artikel “Berapa Gaji Karyawan Uniqlo?” dapat optimasi waktu dan details. Dengan optimasi judul diatas, artikelnya bisa 41% klik.
Sedangkan, optimasi “Berapa Gaji Pegawai Uniqlo?” dari peringkat 12 jadi peringkat 2.
Kerennya 2 artikel diatas berapa di posisi 1 dan 2 untuk kata kunci gaji uniqlo.
2. Isi
Pastikan isinya lebih beda dan lebih baik daripada website kompeitor di halaman 1 google.
A. Lebih Baru
Karyamu akan lebih bagus kalo informasi nya ga ada di tempat lain. Selain mengupdate selalu informasi dalam artikelmu.
Misalnya update waktu:
B. Lebih Beda
Ini bisa dalam hal isi informasi, gaya bahasa, branding dan lain-lain.
C. Lebih Baik
Ini juga bisa ada informasi tambahan seperti infografis dan video. Ato informasi lain yang dibutuhkan pembaca.
3. Meta Deskripsi
Pada dasarnya meta deskripsi adalah versi panjang dari sebuah judul.
A. Mewakili Isi
Artikel Makna Lagu O,Tuan .Feast bisa naik dari posisi 12 > 5. Dan impresi naik dari 39.027 > 44.365.
Seneng bisa berbagi.
Pasti bermanfaat.
Tinggalkan Balasan
Anda harus masuk untuk berkomentar.