Makna Lagu Karma | Jaz feat Kaka Azraff

Makna Lagu Karma Jaz feat Kaka Azraff menceritakan tentang cinta. Cinta yang mengalami kepahitan dan patah hati. Cinta yang di dalamnya terdapat rasa benci juga dendam dan pembalasan.

Makna Lagu judul lainnya?
1-9  A  B  C  D  E  F  G  H  I  J  K  L  M  N  O  P  Q  R  S  T  U  V  W  X  Y  Z

Transpose
C   D   E   F   G   A   B

Musisi     : JazKaka Azraff 
Judul       : Karma
Pencipta : Aisha Retno
Album     : Single
Rilis          : 11 Februari 2021
Produser : Farouk Roman
Genre      : Balada

Makna Lagu Karma | Jaz feat Kaka Azraff

Intro

Bait 1
Sejenak ku melukiskan dirimu
Yang terukir di hatiku
Namun memang benarkah jiwa ini
Untukmu
>>Membayangkan sosok seseorang yang dicintai dan senantiasa ada di hati, namun dirinya sendiri pun masih meragukan perasaan itu apakah memang tertuju untuk sosok yang dibayangkannya tersebut.

Lembaran hari pun kian berganti
Ku masih memikirkanmu
Kau membuat semuanya sempurna
Tapi kenyataannya
>>Haripun berlalu sekian lama namun tetap terus tidak bisa melupakannya. Awalnya indah bersama dengan seseorang yang dicintainya namun semuanya sekarang telah berubah. 

Reff
Kamu dan cinta tak seindah
Pintalan rindu hatiku
Bagaikan karma yang menjawab semua
>>Bayangan tentang rasa cinta dan seseorang yang dicintai tidak sesuai dengan apa yang dipikirkan. Sekarang rasa rindu yang tersimpan seperti sebuah balasan.

Kamu dan aku tak menyatu
Terhempas jauh kasihku
Mungkinkah takdir memisahkan kita
Berdua
>>Pada akhirnya hubungan keduanya tidak berlanjut dan kandas. Sampai pada takdir yang membuat mereka tidak dapat bersama dan harus berpisah.

Bait 2
Mengenang mekarnya cinta yang dulu
Dikaburi kemanisan hooo …
>>Teringat kembali akan kisah cinta yang dahulu tumbuh dengan indahnya

Cinta yang kini berubah
Kau memang pantas rasakan hooo …
>>Namun kisah dan rasa itupun sekarang telah berubah dan hal itu memang layak didapatkan

Reff
Kamu dan cinta tak seindah
Pintalan rindu hatiku
Bagaikan karma yang menjawab semua
>>Bayangan tentang rasa cinta dan seseorang yang dicintai tidak sesuai dengan apa yang dipikirkan. Sekarang rasa rindu yang tersimpan seperti sebuah balasan.

Kamu dan cinta tak seindah
Pintalan rindu hatiku
Bagaikan karma yang menjawab semua
>>Bayangan tentang rasa cinta dan seseorang yang dicintai tidak sesuai dengan apa yang dipikirkan. Sekarang rasa rindu yang tersimpan seperti sebuah balasan.

Kamu dan aku tak menyatu
Terhempas jauh kasihku
Mungkinkah takdir memisahkan kita
Berdua
>>Pada akhirnya hubungan keduanya tidak berlanjut dan kandas. Sampai pada takdir yang membuat mereka tidak dapat bersama dan harus berpisah.

Outro

MeLirik Lagu Kaka Azraff Lainnya:
1. Karma

Makna Lagu penyanyi lainnya?
1-9  A  B  C  D  E  F  G  H  I  J  K  L  M  N  O  P  Q  R  S  T  U  V  W  X  Y  Z

Tentang Lagu Karma | JazKaka Azraff 
Arranger    : 
Hak Cipta   : ©2021 Sony Music Entertainment Malaysia Sdn Bhd
Label           : 
Tonmeister
Mixing        :
Komposer  :  Farouk Roman
Bass             : 
Video          : 6ix Studios
Motion Graphic

Punya cerita tentang lagu di atas?

ceritaIN ceritamu di sini↗️
Dan mulai menghasilkan dari tulisanmu

Me Lirik Lagu Karma | Jaz, Kaka Azraff

Salam #MasBro #MbakBro
Yuk MeLirik

1. Jaz, Kaka Azraff

Apa arti lagu Karma?
Jaz, Kaka Azraff mau menceritakan tentang apa?
selengkapnya…

2. musikIN

Apa makna lagu Karma?
Karma mau ceritaIN tentang apa?
selengkapnya…

3. De Pha

Menerjemahkan makna dari lagu Karma yang ditulis oleh Aisha Retno sarat dengan pesan yang tersembunyi dan cukup rumit. Bahkan untuk mendalami makna lagu tersebut sampai harus berkali-kali menonton Film yang menjadikan lagu ini sebagai original soundtracknya.

Lagu ini menceritakan sebuah hubungan pasangan yang mengalami berbagai cobaan. Diawal hubungan mereka yang terlihat baik namun sejalannya waktu yang berlalu semakin banyak mengalami perubahan yang diakibatkan perbedaan sikap pasangannya.

Menurut saya, bait demi bait lagu tersebut mewakili perasaan seorang wanita yang merasa dikhianati oleh pasangannya. Hubungan mereka yang awalnya bersama pada kemudian berakhir dengan tragis dan mengalami perpisahan. Hal tersebut terjadi karena sikap masing-masing dari mereka yang sudah tidak lagi memikirkan perasaan pasangannya.

Perpisahan yang terjadi membuat Sang Wanita merasakan sedih dan patah hati. Kemudian perasaan sedih tersebut berubah menjadi sakit hati setelah mengetahui pengkhianatan yang dilakukan pasangannya. Apa yang selama ini dia pikirkan tentang cinta ternyata salah. Orang yang dicintainya mengkhianati dirinya.

Dan selanjutnya pasangannya tersebut mungkin juga tidak bahagia setelah berpisah. Sang wanita merasakan bahwa semua ini adalah balasan atas kesalahan mereka masing-masing dan mereka sudah menerima karma atas apa yang mereka lakukan.

Satu pesan yang penting, cinta itu memang tidak semestinya selalu bersatu namun cinta bisa dipupuk. Kita harus selalu belajar dari pengalaman sehingga mungkin cinta akan tumbuh menjadi lebih hebat. Tidak perlu menaruh dendam cukup tersenyum dan biarkan karma melakukan tugasnya diam-diam. Karena yang melukai akan teluka pada waktunya.

4. namamu disini

Belum terdaftar jadi penulis tulisIN?
Daftar aja trus chat username ke WA di pojok kanan bawah ya.
…(ceritamu ceritaIN disini

Sering Ditanyain

  1. Siapa musisi atau penyanyi lagu Karma ?
  2. Lirik dari lagu Karma
  3. Pencipta lagu Karma ?
  4. Nama Album Lagu Karma
  5. Kapan pertamakali Lagu Karma di rilis ?
  6. Siapa Produser Lagu Karma ?
  7. Apa genre dari Lagu Karma ?
  8. Siapa arranger lagu Karma ?
  9. Siapa pemegang Hak cipta dari lagu Karma ?
  10. Apa nama Label dari lagu Karma ?
  11. Siapa Tonmeister dari lagu Karma ?
  12. Siapa Mixing dari lagu Karma ?
  13. Siapa komposer dari lagu Karma ?
  14. Siapa yang membuat video lagu Karma ? 
  15. Siapa Motion Graphic dari lagu Karma ?

Baca Juga
Menghasilkan uang dari menulis makna lagu
#MENULISdapatuang dari menulis chord lagu

Punya cerita tentang lagu ini?
Silahkan komen dibawah ya.

Apapun mesin pencarinya.
kekitaan sumbernya.

Pasti bermanfaat.
Seneng bisa berbagi.

Terimakasih
chordtela.com dibuka pukul 15.00 WIB pada hari Rabu tanggal 21 Juli 2022

karya penulis tulisIN
Yuk mulai #hidupdariKARYA

Kata kunci sering dicari :
Me Lirik, musikIN, 11, Februari, 2021, 11 Februari, Februari 2021, 11 Februari 2021,
De Pha,
Karma, Jaz Kaka Azraff, Karma Jaz Kaka Azraff,
lirik Karma Jaz Kaka Azraff,
lagu gratis, lagu lagu, lagu terbaru, lirik, lirik lagu, Ulasan, Makna lagu, kapanlagi, azlyrics, sonora, kompas, tribun, lirik lagu indonesia, arti lagu, menceritakan tentang apa,

Kategori :
Orang Brunei Darussalam,
Orang berusia 29 tahun, Tanggal Lahir 05, Tanggal Lahir 05 Maret, Kelahiran Maret 1993, Kelahiran 1993, Penyanyi, Penyanyi Laki-Laki, Penyanyi Laki-Laki Brunei Darussalam, Penyanyi Pop dan R&B, Penyanyi Brunei Darussalam, Tokoh Brunei Darussalam, Tokoh dari Brunei Darussalam,
Orang  berkebangsaan Malaysia,

Orang  berkebangsaan Malaysia,
Orang berusia 33 tahun, Tanggal Lahir 20, Tanggal Lahir 20 Mei, Kelahiran Mei 1989, Kelahiran 1989, Penyanyi, Penyanyi Wanita, Penyanyi Wanita Malaysia, Penyanyi Pop dan R&B, Penyanyi Malaysia, Tokoh Malaysia, Tokoh dari Malaysia,

Orang Terkait
Aisha Retno, Farouk Roman

Hal Terkait
Musik Malaysia, Balada,

Tanggal Terkait
11 Februari 2021,

Rekomendasi Website
Jaz@id.wikipedia.org
Jaz@okezone
Jaz@YouTube
Jaz@Facebook
Jaz@Twitter
Jaz@Instagram
Jaz@soundcloud
Jaz@spotify
Kaka Azraff@id.wikipedia.org
Kaka Azraff@YouTube
Kaka Azraff@Facebook
Kaka Azraff@Twitter
Kaka Azraff@Instagram
Kaka Azraff@soundcloud
Kaka Azraff@spotify

Comments

Leave a Reply